Author: Fani Rachmita

Why Bike Sharing in Jakarta Jakarta is undeniably has transformed into automobile city, where city infrastructures mostly constructed to support automobile use. 

Pesatnya motorisasi saat ini telah berada pada situasi yang mengkhawatirkan dimana beberapa pembangunan kota-kota besar telah terkena dampak buruk motorisasi terutama di negara-negara berkembang di Asia. Kemacetan lalu-lintas selain mengakibatkan polusi udara yang akut dan meningkatkan emisi gas, juga menghambat perkembangan transportasi sebuah kota. Saat ini kota-kota besar di Uni Eropa dalam upayanya dalam menciptakan kota yang lebih berkualitas, telah berhasil mengembangkan dan menciptakan sistem transportasi kota yang kompleks dan efektif. 15 tahun lalu, kota-kota Eropa di Jerman, Inggris, Perancis, Swiss, Hongaria seperti Budapest telah mencoba untuk menangani permasalahan kemacetan lalu-lintas dengan mengembangkan transportasi umum dan perbaikan dalam aspek peralihan moda yang semakin baik tahun ketahun.

Keberhasilan ini juga bukan tidak mungkin dapat diraih oleh kota-kota Asia jika pengelolaan transportasi kota dilakukan secara komprehensif. Tingkat motorisasi kota-kota di Asia memang masih jauh dibawah tingkat motorisasi negara-negara Eropa. Perbandingan kepemilikan mobil di Budapest mencapai angka 350 setiap 1000 penduduk, sedangkan Berlin mencapai 324 mobil tiap 1000 penduduk. Walaupun demikian, tingkat motorisasi kota-kota di Asia akan dengan sangat cepat berubah yang didukung oleh angka penjualan mobil baru di Cina yang telah mencapai 13.8 juta  pada 2010 dan 17.7 juta di 2011. Di Jakarta sendiri, tingkat pertumbuhan mobil mencapai 240 unit dan 890 motor setiap harinya.

Tingginya tingkat motorisasi ini membuat kualitas perkotaan menurun, sebagai dampak munculnya "suburbanization" dimana banyak penduduk yang pindah untuk tinggal ke pinggiran kota sehingga angka komuter setiap harinya bertambah yang menyebabkan peningkatan mobilitas. Untuk mencegah ini, pengembangan sistem manajemen transportasi seperti Transport Demand Management (TDM) sangat mendesak untuk dilakukan oleh pemerintah lokal/ daerah.

 

 Kawasan Pasar Baru sebagai Pilot Project

 

JAKARTA – Pemerintah sedang gencar melakukan transformasi transportasi, khususnya angkutan transportasi massal dengan membangun

BY AGNES WINARTI ON 2013-05-17

As a tourist destination, Bali has the potential to develop a public bicycle sharing system along its Trans Sarbagita public bus network, according to the Indonesian-chapter of the Institute for Transportation and Development Policy (ITDP Indonesia), plans to assist in improving the sustainability of the island’s transportation.

“As an international tourist destination, Bali has great potential to develop a public bike sharing system. It is ridiculous if you keep on using cars for a trip of only a few hundred meters to the nearest beach or minimarket,” ITDP country director Yoga Adiwinarto told Bali Daily on Thursday.

ITDP Indonesia is a social profit organization affiliated with ITDP in Washington DC that promotes sustainable transportation worldwide. ITDP Indonesia is currently working on three major issues in Jakarta related to bus rapid transit (BRT), non-motorized transport and transport demand management.

In Jakarta, such a public bike sharing system is currently being initiated in the busy commercial hub of Jl. Sudirman and Jl. MH Thamrin. The system, which is basically public bike rental, allows users to leave the bike at the nearest station and has been found beneficial to serve users in their first or last mile while heading to the nearest bus stop or other destinations. Successful implementation in cities in Europe and China has encouraged major cities in the US, like Washington DC, New York and Denver, to implement the system.

TEMPO.CO , Jakarta: Institute for Transportation Development and Policy telah mensurvei penataan parkir di Pasar Baru. 

Parking Booklet You can download it here.

             

Laporan ini ditulis untuk menggambarkan rencana implementasi dan investasi yang diperlukan untuk penerapan layanan sistem Direct Service

TOD Standard dibuat oleh organisasi yang bergerak di transportasi dan tata kota di seluruh dunia termasuk Indonesia.

Subscribe

Sign up for updates on our projects, events and publications.

SIGN UP