Rekomendasi Rencana Aksi Mobilitas Perkotaan Selama Masa Pandemi COVID-19

Di masa pandemi, kebutuhan akan mobilitas perkotaan semakin krusial untuk kebertahanan kota. ITDP Indonesia merilis rekomendasi kebijakan selama masa pandemi COVID-19 yang berisi 5 poin rekomendasi rencana aksi di antaranya; Transportasi Publik, Fasilitas Pejalan Kaki, Fasilitas Pesepeda, Kebutuhan Ruang Aktivitas Warga dan Manajemen Pembatasan Kendaraan Pribadi.

Selengkapnya: Rekomendasi Kebijakan Mobilitas Perkotaan Selama Pandemi COVID-19

Download

Subscribe

Sign up for updates on our projects, events and publications.

SIGN UP