Selamat Hari Perempuan Internasional! #Gowes15Menit

Pesepeda perempuan di kota memiliki kebutuhan yang beragam; mulai dari bersepeda sendiri, bersepeda sambil membawa barang atau berjualan, hingga kebutuhan untuk mengantar anak. Terlepas dari kemampuan dan kondisi perempuan kota dalam menggunakan sepeda, keberadaan infrastruktur bersepeda dan karakteristik lingkungan merupakan faktor yang memengaruhi kemudahan dan kecepatan berjalan.

Semakin lengkap fasilitas yang diberikan bagi pesepeda perempuan untuk bersepeda dengan aman, nyaman, dan cepat, semakin mudah pul aperempuan dan anak-anak untuk mengakses kebutuhan, layanna, hingga peluang untuk berkembang di kota.

Selengkapnya di: bit.ly/accessforall2

Download

Subscribe

Sign up for updates on our projects, events and publications.

SIGN UP
Send this to a friend