Komisi B DPRD DKI Jakarta ternyata tidak peka terhadap kemacetan di Ibu Kota yang semakin parah. Buktinya, komisi ini tidak mendukung sepenuhnya penghapusan parkir on street di Jalan Gajah Mada dan Hayam Wuruk. Direktur Eksekutif Lembaga Kajian Pembangunan Indonesia (LKPI) Chandra Andi Salam mengaku kaget dengan rekomendasi Komisi B DPRD. Menurut dia,kemacetan di Ibu Kota…