Bus sekolah gratis yang disediakan Pemprov DKI Jakarta sejak 2007 ternyata belum banyak menarik minat para pelajar. Jumlah siswa yang menggunakan bus berwarna kuning itu masih jauh dari target. Karena itu, sarana bagi pelajar ini perlu terus disosialisasikan. “Memang hingga saat ini belum optimal. Siswa yang terangkut masih jauh dari yang diharapkan,” kata Kepala Badan…
Author: Fani Rachmita
Berkurangnya lalu lalang kendaraan berat (truk) di jalan tol dalam kota sejak seminggu terakhir,membuat pengguna kendaraan bernapas lega.Bukan hanya pengendara mobil pribadi tapi juga pengguna angkutan umum turut merasakan kelancaran arus lalu lintas di jalan tersebut. Sofyan,salah satu pengendara, menuturkan bahwa pembatasan truk ini membuatnya bisa lebih rileks saat berkendara. Dirinya pun tak perlu berangkat…
Pemerintah Provinsi (Pemprov) DKI Jakarta akan menebang 1.052 pohon di sepanjang Jalan Raya Bekasi Timur, Jalan I Gusti Ngurah Rai,dan Jalan Sentra Primer Timur pada akhir bulan ini untuk pembangunan jalur bus (busway) koridor XI (Kampung Melayu– Pulogebang). “Penebangan pohon dilakukan terkait pembangunan busway koridor XI,”kata Kasi Jalur Hijau Sudin Pertamanan Jakarta Timur Abu Bakar…
PT Kereta Api (KA) mulai hari ini, Selasa 10 Mei 2011, akan menertibkan terhadap penumpang yang naik di atap kereta. Upaya ini akan dilakukan dengan penyemprotan cairan pewarna. Agar penumpang yang naik di atap kereta mudah dikenali dan ditindak. Menurut Kepala Humas PT KA Daerah Operasi I Jakarta, Mateta Rijalulhaq, penertiban akan berlangsung selama tiga…
Pembatasan jam operasional angkutan berat di jalan tol dalam kota dan sejumlah jalan protokol di Ibu Kota diperpanjang hingga satu bulan ke depan. Demikian hasil kesepakatan antara Dinas Perhubungan DKI Jakarta, Polda Metro Jaya, dan Jasa Marga, Senin (9/5). Kepala Dinas Perhubungan DKI Jakarta Udar Pristono mengatakan kesepakatan tersebut didasarkan atas keberhasilan mengurai kemacetan saat…
To reduce illegal parking in Jakarta, Jakarta Transportation Agency held illegal parking controlling in Jakarta. In this controlling, two cars padlocked in front of Jakarta City Hall on Jl Medan Merdeka Selatan by Central Jakarta Transportation Agency. The padlocked cars are Honda Accord license number B 156 TI and BMW license number B 162 MK….
Pemerintah Provinsi DKI Jakarta melakukan berbagai cara untuk mengatasi masalah kemacetan di ibukota, salah satunya dengan membangun enam ruas jalan tol dalam kota. Pemprov membantah bahwa proyek ini melanggar hak azasi manusia."Persoalan ini harus dilihat lebih komprehensif," tulis Kepala Bidang Informasi Publik dan Kehumasan Pemprov DKI Jakarta, Cucu Ahmad Kurnia, dalam rilisnya kepada detikcom, Selasa…
Percobaan pengalihan truk dan angkutan berat di jalan tol Cawang-Tomang tak berarti menghilangkan kemacetan. Ketika Tempo mencoba melalui jalur ini pada pukul 13.30, Selasa, 10 Mei 2011, terjadi kepadatan dari Cawang hingga pintu keluar tol Semanggi. Meskipun setelah itu cenderung lancar. Kecepatan kendaraan berkisar antara 10-15 km per jam dan membutuhkan waktu sekitar satu jam…
Aturan pembatasan kendaraan berat masuk tol dalam kota dinilai anggota dewan sebagai kebijakan efektif. Namun, perlu dipikirkan jalan alternatif dan pengaturan jamnya agar roda usaha dan perekonomian tetap berjalan. Anggota Komisi V asal Partai Hanura, Saleh Husin, mengungkapkan, fraksinya pasti mendukung rencana Dinas Perhubungan DKI untuk membatasi kendaraan besar beroperasi di tol dalam kota pada…